Rekrutmen 3.000 PMI ke Malaysia Perlu Diperkuat Perlindungan Hukum

oleh -1145 Dilihat
oleh
Pekerja Sawit
Aktivitas pengangkutan tandan buah segar (TBS) kelapa sawit di perkebunan Malaysia. Perusahaan sawit Malaysia SD Guthrie Berhad membuka rekrutmen 3.000 PMI untuk bekerja di sektor perkebunan kelapa sawit, dengan 80 persen kuota berasal dari NTB.