SBY menyatakan keyakinannya bahwa galeri ini akan membawa berkah bagi kemajuan seniman Indonesia dan masyarakat luas. Sebuah harapan yang kini mulai terwujud melalui ruang ekspresi baru bagi seni lukis Indonesia.
Dukungan Penuh Sahabat Lama
Galeri Hasil Kecintaan Kolektor