Anggaran Pendidikan Melimpah, FPD DPRD DKI Nilai Hasilnya Belum Maksimal

oleh -1189 Dilihat
oleh
Anggaran Pendidikan Melimpah Fpd Dprd Dki Nilai Hasilnya Belum Maksimal
Suasana rapat paripurna DPRD Provinsi DKI Jakarta, saat pembahasan Raperda Penyelenggaraan Pendidikan. Fraksi Partai Demokrat menyampaikan pandangan kritis terkait ketimpangan dan rendahnya mutu pendidikan di Ibu Kota.